Senin, 31 Mei 2010

The Legend Bee Gees


Bee Gees

Bee Gees adalah grup musik yang sangat populer pada tahun 1960-an dan 1970-an. Grup musik ini beranggotakan trio Gibb bersaudara yang merupakan kombinasi penyanyi-penulis lagu pop dalam genre funk serta rhytm dan blues. Gibb bersaudara terdiri dari vokalis utama Barry Gibb serta dua orang saudara kembarnya yaitu Robin Gibb sebagai vokalis dan Maurice Gibb sebagai pemain keyboard atau gitar. Mereka dilahirkan di Isle of Man pada 1940-an dan memulai karier bermusiknya saat pindah ke Brisbane, Australia. Namun ketenarannya baru diperoleh saat mereka kembali ke Inggris.
Ketika Maurice Gibb meninggal pada tanggal 12 Januari 2003 di Miami Beach, Florida, kedua saudaranya menyatakan bahwa mereka tidak akan tampil kembali sebagai Bee Gees.

Salah Satu Hit Bee gees

Massachusetts Lyrics
Feel I'm goin' back to Massachusetts,
Something's telling me I must go home.
And the lights all went down in Massachusetts
The day I left her standing on her own.

Tried to hitch a ride to San Francisco,
Gotta do the things I wanna do.
And the lights all went down in Massachusetts
They brought me back to see my way with you.

Talk about the life in Massachusetts,
Speak about the people I have seen,
And the lights all went down in Massachusetts
And Massachusetts is one place I have seen.

I will remember Massachusetts...

Album
• Bee Gees 1st — 1967
• Horizontal — 1968
• Idea — 1968
• Odessa — 1969
• Best of Bee Gees — 1969
• Cucumber Castle — 1970
• 2 Years On — 1970
• Trafalgar — 1971
• To Whom It May Concern — 1972
• Life In a Tin Can — 1973
• Best of Bee Gees Volume 2 — 1973
• Mr. Natural — 1974
• Main Course — 1975
• Children of the World — 1976
• Saturday Night Fever (soundtrack) — 1977
• Spirits Having Flown — 1979
• Bee Gees Greatest — 1979
• Living Eyes — 1981
• Staying Alive (soundtrack) — 1983
• E.S.P. — 1987
• One — 1989
• High Civilization — 1991
• Size Isn't Everything — 1993
• Still Waters — 1997
• This Is Where I Came In — 2001
• The Record — 2001
• Number Ones — 2004

Tidak ada komentar:

Posting Komentar